Senin, 31 Juli 2023

DATABASE ADMINISTRATOR

Database / basis data menjadi sangat penting untuk suatu instansi atau organisasi. Hal ini dikarenakan database merupakan kumpulan informasi yang disimpan dalam komputer. Untuk mengelola database tersebut dibutuhkan seseorang yang mampu mengelola data tersebut yakni database administrator. Tugas dari seorang database administrator meliputi melakukan desain database, melakukan pemeliharaan, dan perbaikan suatu basis data. Berdasarkan situs Glassdoor, gaji rata-rata seorang Database Administrator di US adalah sebesar $93,164/tahun atau sekitar Rp1.378.886.400 per tahun.

0 comments:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

 

Prospek Kerja Anak IT Copyright © 2011 -- Template created by O Pregador -- Powered by Blogger